Slamet juga menambahkan arahan yang disampaikan Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan bahwa dalam pelaksanaan Siaga SAR Khusus Angkutan Lebaran 2022/1443 H agar para personel dapat memperhatikan keselamatan dan mentaati prokes pencegahan COVID-19.
“Bekerja secara profesional, militan, dan sinergi dengan seluruh potensi SAR berdasarkan prinsip Quick Response Of SAR,” katanya. (*)