Infografik: Update Covid-19 di Kepri, Kamis (7/5)

Kepulauan Riau – Pemerintah Provinsi Kepri telah berupaya untuk mengurangi angka penyebaran COVID-19. Adapun himbauan bagi seluruh masyarakat kepri agar mentaati protokol kesehatan Kamis (7/5)).

Berikut adalah update COVID-19 Mengalami Kenaikan yang Cukup signifikan (Pada Gambar atas)

Untuk mencegah penyebaran COVID-19:
  • Selalu jaga jarak aman dari orang lain (minimal 1 meter), meskipun mereka tidak tampak sakit.
  • Kenakan masker di ruang publik, terutama di dalam ruangan atau jika pembatasan fisik tidak dimungkinkan.
  • Sebaiknya pilih ruang terbuka dan berventilasi baik. Buka jendela jika berada di dalam ruangan.
  • Cuci tangan Anda secara rutin. Gunakan sabun dan air, atau cairan pembersih tangan berbahan alkohol.
  • Ikuti vaksinasi ketika giliran Anda. Ikuti panduan setempat terkait vaksinasi.
  • Saat batuk atau bersin, tutup mulut dan hidung Anda dengan lengan atau tisu.
  • Jangan keluar rumah jika merasa tidak enak badan.

Jika demam, batuk, dan kesulitan bernapas, segera cari bantuan medis. Telepon terlebih dahulu agar penyedia layanan kesehatan dapat mengarahkan Anda ke fasilitas kesehatan yang tepat. Tindakan ini akan melindungi Anda dan mencegah penyebaran virus serta infeksi lainnya.