Kemarin, Speed Boat Puskel Anambas Terbakar, Masyarakat Antusias saat Pilkades Gemuruh

Speed Boat Puskel Anambas Terbakar di Tarempa
Speed boat Puskesmas Kelilig (Puskel) Pemerintah Kepulauan Anambas, Kepulauan Riau, terbakar di perairan Tarempa, Ahad (03/07) siang. (Foto: istimewa)

 

TANJUNGPINANG – Sejumlah informasi penting terjadi di Kepulauan Riau pada Ahad (03/07) kemarin, dimulai dari speed boat Puskesmas Keliling (Puskel) terbakar hingga masyarat antusias mendatangi TPS saat Pilkades.

Bagi Anda yang belum sempat mengikuti, berikut ulasan singkatnya;

1. Speed Boat Puskel Anambas Terbakar

Speed boat Puskesmas Kelilig (Puskel) Pemerintah Kabupaten Kepulauan Anambas, Kepulauan Riau, terbakar di perairan Tarempa, Ahad (03/07) siang.

Belum diketahui apa penyebab kapal cepat itu hangus terbkar. “Iya, kapal puskel terbakar barusan,” kata Ilin warga setempat kepada ulasan.co.

Selengkapnya baca di sini.

2. Cabor Tenis Meja Tanjungpinang Krisis Atlet Junior Putri

Cabang olahraga (cabor) tenis meja Tanjungpinang, Kepulauan Riau, mengalami krisis penyegaran atlet junior putri.

Hal itu disampaikan Ketua Pengurus Provinsi (Pengprov) Persatuan Tenis Meja Seluruh Indonesia (PTMSI) Kepri, Muhammad Yunus.

Selengkapnya baca di sini.