INGGRIS – Cristiano Ronaldo menyelamatkan Manchester United dari kekalahan saat melawan Chelsea di Old Trafford pada Jumat dini hari WIB. Dalam pertandingan pekan ke-37 Liga Inggris itu berakhir imbang 1-1….
Cristiano Ronaldo
Cristiano Ronaldo Berduka, Putranya Meninggal Dunia
JAKARTA – Cristiano Ronaldo dan kekasihnya Georgina Rodriguez berduka setelah putranya baru lahir meninggal dunia. Melalui akun Instagram masing-masing, Ronaldo dan Georgina mengumumkan kabar bahwa putra mereka meninggal. Sedangkan, bayi…
Everton Menang Tipis Atas Manchester United
INGGRIS – Everton berhasil mengalahkan Manchester United dengan skor 1-0 dalam matchday ke-32 Liga Inggris di Goodison Park pada Sabtu malam WIB. Menurut catatan laman resmi Liga Premier Inggris, gol…
Portugal Akhirnya Masuk ke Piala Dunia 2022
PORTUGAL – Portugal akhirnya memastikan diri masuk ke Piala Dunia 2022 setelah mengalahkan Makedonia Utara dengan skor 2-0 pada partai final playoff kualifikasi zona Eropa jalur C di Stadion Do…
Atletico Madrid Singkirkan MU dari Liga Champions
INGGRIS – Atletico Madrid berhasil menyingkirkan Manchester United (MU) dari Liga Champions. Atletico melaju ke babak perempat final usai menang 1-0 dalam pertandingan leg kedua babak 16 besar di Old…
Jelang Atletico Madrid Vs MU, Diego Simeone Ingin Skuadnya Tampil Tanpa Ampun Ladeni United
INGGRIS – Jelang laga Atletico Madrid Vs Manchester United (MU) leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Old Trafford Selasa waktu setempat. Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone ingin skuadnya…
Hattrick Ronaldo Tumbangkan Tottenham Hotspur di Old Trafford
INGGRIS – Cristiano Ronaldo mencetak hattrick saat Manchester United melawan Tottenham Hotspur dalam pertandingan pekan ke-29 Liga Inggris di Old Trafford, Sabtu waktu setempat (Minggu dini hari WIB). Ronaldo memborong…
Kalah Adu Penalti Lawan Middlesbrough, Manchester United Tersingkir dari Piala FA
Jakarta – Manchester United (MU) harus tersingkir di putaran keempat Piala FA setelah kalah adu penalti dengan Middlesbrough dengan skor 7-8 (1-1) di Old Trafford pada Sabtu (05/02) dini hari….
Mantan Striker Inggris Sarankan Manchester United Jual Cristiano Ronaldo
Jakarta – Mantan striker Liga Inggris, Gabriel Agbonlahor menilai kehadiran Cristiano Ronaldo tidak membawa keberuntungan bagi Manchester United (MU). Ia menyarankan untuk menjual bintang utama asal Portugal itu demi kemajuan…
Gol Fred ke Gawang Crystal Palace Bikin Debut Rangnick Mulus
Inggris – Gol tunggal Fred ke gawang Crystal Palace membuat debut pelatih sementara Manchester United Ralf Rangnick laga Liga Inggris di Old Trafford, Minggu malam. Mantan pelatih RB Leipzig itu…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.