Satgas TMMD Beri Penyuluhan Paham Radikal dan Terorisme ke Pelajar di Karimun

Satgas TMMD
Satgas TMMD memberikan penyuluhan paham radikal dan terorisme di SMAN 1 Buru, Kabupaten Karimun, Kepri. (Foto: Ist)

Sementara Kabid Wawasan Kebangsaan Kesbangpol Kabupaten Karimun, Sugiono menyampaikan tentang pentingnya memberikan pengetahuan bela negara cinta tanah air Indonesia kepada generasi muda.

Karena dengan cinta tanah air maka generasi muda tidak akan terpapar paham radikal dan terorisme yang dapat merugikan diri sendiri, keluarga dan negara.

“Kita sudah mengetahui bersama bahwa perkembangan media sosial ini sangat rentan apabila di salah gunakan. Sehingga kita memberikan pemahaman untuk pejalar agar mampu membedakan paham-paham yang dapat mengancam dan menyelamatkan kepada generasi muda kita,” papar Sugiono.

Ikuti Berita Lainnya diĀ Google News