BINTAN – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bintan mulai melakukan verifikasi terhadap dokumen Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) dari 12 Partai Politik (Parpol) di Bintan, Kepulauan Riau (Kepri). Verifikasi itu berdasarkan tahapan…
Sekjen PN AMK Sebut Anak Kepri Berpotensi jadi Pemimpin PPP
BATAM- Sekretaris Jenderal (Sekjen) Pengurus Nasional (PN) Angkatan Muda Kabaah (AMK) Ainul Yaqin meyakini anak-anak muda Kepulauan Riau (Kepri) khususnya AMK dapat menjadi pemimpin Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Hal itu…
Basarnas Natuna Kibarkan Bendera Merah Putih Raksasa di Puncak Tebing Teluk Depeh
NATUNA – Kantor Pencarian dan Pertolongan atau Basarnas Natuna mengibarkan bendera merah putih berukuran raksasa di puncak tebing Teluk Depeh, Selat Lampa, Kecamatan Bunguran Selatan, Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau,…
iLucent Aesthetic Clinic Resmi Buka Cabang di Batam
BATAM – iLucent Aesthetic Clinic atau klinik kecantikan yang berpusat di Jakarta resmi membuka cabang keduanya di One Mal Batam, Kepulauan Riau (Kepri), Ahad (13/08). “Kita juga akan buka cabang…
Jabatan Wali Kota Tanjungpinang Segera Berakhir, Simak Beda Istilah Pj, Pjs, Plt dan Plh
TANJUNGPINANG – Jabatan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tanjungpinang, Rahma dan Endang Abdullah segera berakhir pada 21 September 2023 mendatang. Baru-baru ini publik telah diramaikan dengan kabar pengusulan penggantinya,…
Kebakaran Lahan Terjadi di Bintan, Kobaran Api Nyaris ke Permukiman Warga
BINTAN – Kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) kembali terjadi di Kabupaten Bintan, Provinsi Kepulauan Riau (Kepri), Ahad (13/08). Kali ini terjadi di wilayah Kampung Bugis, Jalan Manggar, Kelurahan Tanjung Uban…
Tolak Relokasi, Warga Batam Sambut Menteri Bahlil dengan Spanduk dan Teriakan
BATAM – Suara-suara penolakan relokasi Kampung Tua mengiringi kedatangan Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Republik Indonesia, Bahlil Lahadalia saat meninjau lokasi pengembangan Pulau Rempang, menjadi Rempang Eco-City, Ahad…
Menteri Investasi ke Batam, Tokoh Vokal Penolakan Relokasi Rempang Tiba-tiba Dijemput Polisi
BATAM – Tokoh vokal penolak relokasi kampung tua di Rempang, Galang, Batam Kepulauan Riau (Kepri), Gerisman Ahmad tiba-tiba dijemput pihak Kepolisian Daerah (Polda) Kepri di kediamannya di Pantai Melayu, Minggu…
Kepala DPKP Tanjungpinang Catat Sudah 27 Hektare Lahan Terbakar
TANJUNGPINANG – Kepala Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (DPKP) Kota Tanjungpinang, Agustiawarman menuturkan, sebanyak 27 hektare lahan terbakar sepanjang Juli sampai Agustus 2023 di ibu kota Provinsi Kepulauan Riau. “Dari…
Panlih Jadwalkan Penetapan Cawabup Bintan dan Cabut Nomor Urut Besok
BINTAN – Panitia Pemilihan (Panlih) Wakil Bupati (Wabup) Bintan menjadwalkan akan menetapkan calon tetap dan pencabutan nomor urut saat sidang pleno terbuka di kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.