POPULER SEPEKAN: Mahasiswi Tewas, Fenomena Hujan Es hingga TPP ASN Segera Cair

Mahasiswi Tewas di Tanjungpinang, Kasatreskrim: Muntah Beserta Darah dan Dietmukan Serbuk Kimia
Jasad korban saat hendak dibawa menuju kamar jenazah rumah sakit (Foto: Muhammad Chairuddin)

4. Fenomena Hujan Es Bikin Atap Rumah Warga Bolong

Fenomena hujan es sebabkan atap rumah warga Kaveling Kamboja Dapur 12, Kelurahan Sei Pelunggut, Kecamatan Sagulung, Batam pada Selasa (29/3) sekira pukul 15.25 WIB.

Sapri Subari, salah seorang warga kaveling Kamboja mengatakan, hujan es tersebut membuat berisik atap rumahnya.

Selengkapnya: Fenomena Hujan Es Bikin Atap Rumah Warga Bolong

5. Angin Puting Beliung Hantam 6 Rumah Warga Pulau Labu Batam

Angin puting beliung menghatam rumah warga di Pulau Labu, RT 06, 07/RW 03, Kelurahan Batu Legong, Kecamatan Bulang, Batam, Kepulauan Riau pada Selasa (29/3) sekira pukul 15.00 WIB.

Ketua RW 03 Pulau Labu, Ramadan mengatakan, kejadian tersebut terjadi saat hujan lebat disertai angin kencang kemarin sore.

Selengkapnya: Angin Puting Beliung Hantam 6 Rumah Warga Pulau Labu Batam

Masih banyak berita menarik lainnya yang dapat Anda ikuti hanya di ulasan.co.(*)